Sidang “Procedural Generation untuk Terrain Modelling Menggunakan Reverse Midpoint Displacement”
Sidang Tugas Akhir Sarjana Ilmu Komputer Penyaji: Ihsan Fikrie / G64120054 Pelaksanaan: Rabu, 12 Oktober 2016 / 08.00-10.00 Tempat: Ruang Sidang, Departemen Ilmu Komputer Dramaga Pembimbing: Muhammad Abrar Istiadi, S.Komp, M.Kom Penguji: Muhammad Asyhar Agmalaro, S.Si, M.Kom Auzi Asfarian, S.Komp, M.Kom
Seminar Hasil Praktik Kerja Lapangan 2016

Pada Sabtu, 1 Oktober 2016 yang lalu, Program Studi S1 Ilmu Komputer telah melaksanakan Seminar Bersama Praktik Kerja Lapangan (PKL) 2016. PKL tahun ini diikuti oleh 108 mahasiswa (Angkatan 49 dan 50), yang tersebar dalam 26 instansi, baik itu instansi pemerintahan maupun swasta di beberapa wilayah, yakni, Bogor, Jakarta, Bandung, dan Sukabumi. Pada seminar tersebut, […]
Sidang “Pengembangan Aplikasi IPB News Berbasis Universal Windows Platform (UWP)”
Sidang Tugas Akhir Sarjana Ilmu Komputer Penyaji: Peralta Christ Perdamaian Zega / G64120025 Pelaksanaan: Rabu, 28 September 2016 / 10.00-12.00 Tempat: Lab AC, Departemen Ilmu Komputer Dramaga Pembimbing: Irman Hermadi, S.Kom, MS, Ph.D Penguji: Ir. Meuthia Rachmaniah, M.Sc Auzi Asfarian, S.Komp, M.Kom
Institut Pertanian Bogor Siap Bertanding di Gemastik 9
Sebanyak tujuh tim dari Institut Pertanian Bogor dinyatakan lolos ke babak final Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik) 2016. Acara ini merupakan kerja sama antara Kemenristekdikti dengan Universitas Indonesia. Pada tahun ini, terdapat sebelas cabang yang dapat diikuti oleh perguruan tinggi dari seluruh Indonesia. Institut Pertanian Bogor kali ini berhasil meloloskan tujuh tim […]
Tim Cyber Security IPB Menjuarai Kompetisi Keamanan Jaringan di Compfest Universitas Indonesia
Institut Pertanian Bogor (IPB) kembali menorehkan prestasi di bidang keamanan jaringan. Kali ini, tim Petani Komputer, Dramaga Hacker, dan aiHack berhasil meraih peringkat 1, 5, dan 6 pada kompetisi Capture the Flag (CTF) pada kegiatan Compfest 8. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Komputer Universitas Indonesia. Babak final yang diselenggarakan pada tanggal 18 September 2016 tersebut […]
Sosialisasi Tugas Akhir Mahasiswa Program Sarjana Ilmu Komputer Tahun Ajaran 2016/2017
Untuk memberikan informasi mengenai tata laksana Tugas Akhir, Program Studi S1 Ilmu Komputer, Departemen Ilmu Komputer telah melaksanakan sosialisasi pelaksanaan tugas akhir pada 14 September 2016 pukul 10.00 WIB kepada mahasiswa S1 Ilmu Komputer angkatan 50. Secara umum, pelaksanaan tugas akhir dibagi menjadi empat tahapan, yakni Kolokium, Pra-seminar, Seminar/Mini Conference, dan Sidang Tugas Akhir. Rangkaian […]
Sidang “Sistem Informasi Formulasi Ransum Pakan Unggas Menggunakan Linear Programming”
Sidang Tugas Akhir Sarjana Ilmu Komputer Penyaji : Diardian Febiani / G64120113 Pelaksanaan : Selasa, 13 September 2016 / 08.30 – 10.30 Tempat : R. Sidang Departemen Ilmu Komputer, Dramaga Pembimbing : Irman Hermadi, S.Kom, MS, Ph.D Dr.Ir. Idat Galih Permana, M.Sc. Penguji : Dr. Ir. Agus Buono, M.Si, M.Kom
Seminar “Sistem Perekomendasi Wisata Alam di Kabupaten Bogor Berbasis Mobile Menggunakan Metode Multi Criteria Collaborative Filtering”
Seminar Tugas Akhir Sarjana Ilmu Komputer Penyaji : Dimas Agung Maulana / G64120053 Pelaksanaan : Jum’at, 9 September 2016 / 09.00 -10.00 Tempat : R. Seminar Departemen Ilmu Komputer, Dramaga Pembimbing : Rina Trisminingsih, S.Komp, M.T Penguji : Dr. Yani Nurhadriyani, S.Si, MT Husnul Khotimah, S.Komp, M.Kom
Sidang “Pengembangan Modul Pengendalian Dokumen untuk Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 di Departemen Ilmu Komputer IPB”
Sidang Tugas Akhir Sarjana Ilmu Komputer Penyaji : Muhammad Fariz / G64120075 Pelaksanaan : Rabu, 7 September 2016 / 10.00 – 12.00 Tempat : Lab. AC Departemen Ilmu Komputer, Dramaga Pembimbing : Rina Trisminingsih, S.Komp, M.T Karlina Khiyarin Nisa, S.Kom, M.T Penguji : Irman Hermadi, S.Kom, MS, Ph.D
Sidang “Prediksi Genomic Terhadap Fenotipe Jagung (Zea Mays) Menggunakan Single Nucleotide polymorphism Dengan Deep Belief Networks”
Sidang Tugas Akhir Sarjana Ilmu Komputer Penyaji : Hikmat Rachmatia / G64120098 Pelaksanaan : Rabu, 7 September 2016 / 08.00 – 10.00 Tempat : R. Sidang Departemen Ilmu Komputer, Dramaga Pembimbing : Dr. Eng. Wisnu Ananta Kusuma, ST, MT Penguji : Lailan Sahrina Hasibuan, S.Kom, M.Kom Mayanda Mega Santoni, S.Komp, M.Kom